Potensi gapoktan Mandiri Jaya dan Tunas Mekar Progress pemberdayaan izin IUPHKM dirasa sudah mulai memberikan manfaat bagi masyarakat dan pengelolanya. Produk-produk lokal yang dihasilkan memiliki potensi lebih dalam membantu perekonomian masyarakat maupun untuk memenuhi kebutuhan dari hasil alam yang dikonsumsi masyarakat seperti rempah, kopi, hasil kebun (pisang), madu dan lainnya.